Mengubah Port Default SSH
Port default SSH adalah 22, yang sering menjadi target serangan otomatis. Mengubahnya ke port lain dapat mengurangi percobaan serangan brute force.
Cara mengubah port SSH:
Edit file konfigurasi SSH:
Ubah baris berikut (misalnya ke port 2222):
Simpan dan restart SSH:
Last updated
Was this helpful?